"VOX POPULI VOX DEI" Suara Rakyat adalah Suara Tuhan.

Rapat Staf Pengajar FHUI Tahun 2023

Fakultas Hukum Universitas Indonesia > Berita > Rapat Staf Pengajar FHUI Tahun 2023

Fakultas Hukum Universitas Indonesia (FHUI) telah melaksanakan Rapat Staf Pengajar di awal semester pada Hari Rabu, 8 Februari 2023 di Ruang S&T, Kampus FHUI. Rapat Staf Pengajar T.A. 2022/2023 dipimpin oleh Dekan FHUI, Dr. Edmon Makarim, S.Kom., S.H., LL.M. dan dihadiri Ketua Guru Besar FHUI,  Prof. Dr. Satya Arinanto, S.H., M.H.

Rapat diawali dengan pemaparan oleh Ketua Bidang Studi masing-masing mengenai hasil evaluasi perkuliahan semester genap T.A 2021/2022, dilanjutkan dengan pemaparan persiapan perkuliahan semester ganjil T.A 2022/2023, termasuk didalamnya pemaparan distribusi mata kuliah dan pemetaan dosen pengampu mata kuliah sesuai dengan bidang keahliannya.

 

About the author

➖ Kampus UI Depok Jl. Prof. Mr. Djokosoetono, Kampus FHUI Gedung A Depok 16424, Jawa Barat Telepon (021) 7270003, 7863288 Faks (021) 7270052. E-mail: humas-fh@ui.ac.id & lawschool@ui.ac.id ... ➖ Kampus UI Salemba Gedung IASTH Lt. 2, Jl. Salemba Raya No.4, Jakarta 10430 Tel : (021) 31909008 Faks : (021) 39899148
Humas FH UI