"VOX POPULI VOX DEI" Suara Rakyat adalah Suara Tuhan.

News & Updates

News & Updates

Berita terbaru mengenai riset, prestasi, dan kehidupan kampus

Guru Besar Hukum UI Kritik Keras RUU Minerba: Mindset Lawas

Guru Besar Fakultas Hukum Universitas Indonesia Hikmahanto Juwana mengkritik Rancangan Undang-Undang Mineral Batu Bara yang disusun oleh DPR dan pemerintah. Dalam paparannya, Hikmahanto pertama-tama menekankan dan mengevaluasi Undang-Undang Mineral dan Batu Bara Nomor 4 Tahun 2009 , di mana dari pihak pemerintah sendiri banyak keluhan karena terdapat aturan yang tak bisa dan sulit dijalankan. Ini...
Read More

Diskusi Pemikiran Profesor Tentang Keuangan Negara Darurat

Bidang Studi Hukum Administrasi Negara Fakultas Hukum Universitas Indonesia setiap tahun menyelenggarakan acara Diskusi Pemikiran Profesor (DPP) yang pada Februari 2020 dan April 2020 digabungkan yang dilaksanakan pada 28 April 2020 untuk mengenang pemikiran Prof. Dr. Arifin P. Soeria Atmadja, S.H. (14 Februari 1935-22 Agustus 2013) danProf. Safri Nugraha, S.H., L.LM., Ph.D (24 April 1963-26...
Read More

65 years since Bandung: Indonesia’s role as a leader in international law By Aristyo Rizka Darmawan, S.H., LL.M.

This month marks 65 years since Indonesia hosted the Bandung Conference, a ground-breaking summit between newly independent nations that shaped international law. As the Global South takes on a greater role in global affairs, Indonesia would do well to return to the principles of this historic conference. By Aristyo Rizka Darmawan Aristyo Rizka Darmawan is...
Read More

UI Peringkat 47 Kampus Terbaik Dunia Versi THE Impact Rankings 2020

Universitas Indonesia (UI) dinobatkan sebagai Perguruan Tinggi Terbaik ke-47 tingkat dunia versi lembaga pemeringkatan perguruan Tinggi internasional Times Higher Education (THE) World University Impact Rankings 2020. Pemeringkatan tersebut disampaikan dalam pertemuan virtual bertema “THE Innovation & Impact Summit” pada Rabu 22 April 2020. Peringkat UI melesat jauh dari tahun lalu, yakni berada di peringkat ke-80...
Read More

Diskusi Implikasi RUU Cipta Kerja Terhadap Pembangunan Berkelanjutan dan Perlindungan Ekosistem

Kamis, 23 April, 2020, Fakultas Hukum Universitas Indonesia bekerjasama dengan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLKH), juga Indonesian Center for Environmental Law (ICEL) menggelar diskusi daring dengan topik Implikasi RUU Omnibus Law – Cipta Kerja terhadap Pembangunan Berkelanjutan dan Perlindungan Ekosistem. Diskusi kali ini dimoderatori oleh Wiwiek Awiati, S.H., M.H. selaku dosen FHUI dan mengundang...
Read More

Ketua ILUNI Mengajak Alumni FHUI Turut Serta Memberikan Kontribusi Bagi Penanganan COVID-19

Jakarta (ANTARA) – Pakar perburuhan dari Universitas Indonesia Prof Dr Aloysius Uwiyono SH MH mengatakan perusahaan dapat mengurangi tunjangan transportasi karyawan saat diberlakukannya bekerja dari rumah atau work from home (WFH) yang disebabkan pandemi COVID-19. “WFH ini tidak dikehendaki pengusaha maupun pekerja, tetapi situasi ini terpaksa karena pandemi COVID-19,” ujar Uwiyono dalam keterangannya di Jakarta, Kamis. Meski bekerja dari...
Read More
1 124 125 126 127 128 271
Humas FH UI