"VOX POPULI VOX DEI" Suara Rakyat adalah Suara Tuhan.

News & Updates

News & Updates

Berita terbaru mengenai riset, prestasi, dan kehidupan kampus

Hukum Kesehatan dalam Lintasan Sejarah: Pelajaran Berharga bagi Dokter Oleh Dr. Wahyu Andrianto, S.H., M.H.

Tindakan medis yang berlebihan dibandingkan dengan tujuan medisnya dapat digolongkan sebagai defensive medicine. Sebaliknya, tindakan medis yang tidak memenuhi unsur upaya maksimal (inspanningsverbintennis) dibandingkan dengan tujuan medisnya dapat digolongkan sebagai malpraktik medis. Pengantar Oktober adalah bulan kelahiran Organisasi Profesi Dokter. Hukum kesehatan memiliki hubungan erat dengan profesi dokter. Ibarat sekeping mata uang, hukum kesehatan dan...
Read More

FH UI Kembali Sabet Juara Umum Diponegoro Law Fair 2024

Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Indonesia (FH UI). Para mahasiswa FH UI yang menjadi delegasi pada Diponegoro Law Fair 2024 sukses keluar menjadi juara umum dan membawa Piala Prof. Sajipto Rahardjo kembali ke FH UI. Predikat juara umum ini berhasil didapatkan sebab para delegasi berhasil keluar sebagai juara pada dua cabang...
Read More

Refleksi Seabad Pendidikan Tinggi Hukum Oleh Prof. Sulistyowati Irianto

Jangan sampai negara hukum Indonesia beralih menjadi negara kekuasaan karena para intelektualnya berdiam diri. Perayaan 100 tahun pendidikan hukum di Indonesia, yang ditandai dengan berdirinya Rechtshogeschool atau RHS pada 1924 di Batavia, merupakan saat refleksi yang tepat. Bagaimanakah dialektika antara pendidikan hukum dan praktik hukum di masyarakat? Saat ini, sayangnya, kita justru menyaksikan hukum dijadikan...
Read More

Prof. Sulistyowati Irianto Raih Bosscha Medal Award, Momen Bersejarah di Tengah Perayaan 100 Tahun Pendidikan Tinggi Hukum Indonesia

26 Oktober 2024 – Prof. Sulistyowati Irianto, Guru Besar Fakultas Hukum Universitas Indonesia (FHUI), menerima penghargaan Bosscha Medal Award dari aliansi Universitas Leiden-Delft-Erasmus. Penghargaan ini diberikan sebagai bentuk pengakuan atas kontribusi luar biasa para akademisi dalam memperkuat kerja sama internasional di bidang riset dan pendidikan antara Belanda dan negara-negara Global Selatan, termasuk Indonesia. Penganugerahan ini...
Read More

Sistem Pemilu Setengah Hati oleh Titi Anggraini, S.H., M.H.

Keseluruhan rangkaian agenda pemilihan umum (pemilu) serentak 2024 hampir usai. Sebanyak 580 anggota DPR periode 2024-2029 hasil Pemilu 2024 telah dilantik dan diambil sumpah/janji pada 1 Oktober yang lalu. Untuk pasangan calon presiden dan wakil presiden terpilih baru akan dilakukan pada 20 Oktober mendatang. Dalam suatu siklus pemilu, setelah periode elektoral selesai akan dilanjutkan dengan...
Read More

Webinar Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penjatuhan Denda dan Uang Pengganti Dalam Perkara Tindak Pidana Korupsi

Depok, 17 Oktober 2024 – Bidang Studi Hukum Acara FHUI menyelenggarakan Webinar yang mengambil tema “Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Penjatuhan Denda dan Uang Pengganti Dalam Perkara Tindak Pidana Korupsi” di Ruang S & T, kampus FHUI Depok. Webinar ini diselenggarakan dengan latar belakang minimnya Disparitas atau perbedaan penanganan perkara tindak pidana korupsi (Tipikor). Hal ini tentunya...
Read More
1 2 3 4 5 6 270
Humas FH UI