"VOX POPULI VOX DEI" Suara Rakyat adalah Suara Tuhan.
March 5, 2023

Day

Rasmus Paludan, politikus ultranasionalis berkewarganegaraan ganda Denmark-Swedia, kembali melakukan aksi membakar Al-Quran pada 27 Januari lalu di depan sebuah mesjid di Kopenhagen, ibu kota Denmark. Sebelumnya pada 21 Januari, ia melakukan aksi serupa di depan Kedutaan Besar Turki di Stockholm, ibu kota Swedia, sebagai bentuk protes terhadap Turki – negara dengan mayoritas penduduk Muslim – yang ia anggap kerap menghalangi Swedia...
Read More
Humas FH UI