"VOX POPULI VOX DEI" Suara Rakyat adalah Suara Tuhan.
June 23, 2022

Day

Universitas Indonesia menyelenggarakan UIOPENDAYS 2022 secara virtual atau daring. Ini merupakan acara UIOPENDAYS kedua yang dilakukan secara virtual semenjak Pandemi COVID-19. Acara UI OPENDAYS merupakan acara tahunan yang diselanggarakan UI dengan tujuan memberi edukasi kepada para calon mahasiswa UI untuk mengenal mengenai informasi fakultas-fakultas yang berada dilingkungan UI. Acara diselenggarakan selama dua hari dari tanggal...
Read More
Depok, Rabu 22 Juni 2022 – Fakultas Hukum Universitas Indonesia mendapatkan kunjungan dari SMA 1 Padang. Kunjungan ini pertama kalinya diadakan secara offline sejak pandemi covid-19 di Ruang Auditorium. Kegiatan rutin ini merupakan kegiatan tahunan kelas 11 SMA 1 Padang yang sedang mengadakan study tour dan destinasti pertama merupakan FHUI. Acara kunjungan dimulai pukul 13.00...
Read More
Humas FH UI